Info Frekuensi Berita satu TV (BTV) di Telkom 4 Terbaru

Update frekuensi channel beritasatu TV
JEMBER, Beritadi.com – BeritaSatu TV (BTV) merupakan sebuah stasiun televisi swasta digital di Indonesia yang menyediakan program acara berita hukum, berita ekonomi serta berita politik.

Seperti yang diketahui bersama bahwa channel BTV ini sebelumnya bernama Q Channel, QTV dan BeritaSatu

Baca juga: Solusi Mengatasi Mekah dan Madinah Gelap di Parabola C Band

Bagi Anda yang ingin mendapatkan siaran BTV bisa mengarahkan Antena Parabola ke Satelit Telkom 4 C Band pada posisi kemiringan (108°0E).

Channel berita satu TV bisa di saksikan secara gratis (FTA) menggunakan antena parabola jaring.

Buat yang belum mendapat channel BTV Anda bisa memasukkan frekuensi berikut ini:

Nama ID Siaran TV : BTV
Nomor Frekuensi : 3876
Polaritas : H (Horizontal)
Nomor Simbol Rate : 3599

Siaran BTV ini juga bisa disaksikan juga via Streaming melalui (beritasatu.com/livestream/news).

Berita lainnya

Leave Comment Hide Comment